Pengertian Unsur dan Lambang Kimia Unsur

Silahkan Bagikan Tulisan-Artikel ini :
Pengertian unsur adalah zat tunggal yang paing sederhana atau kumpulan atom-atom yang tidak dapat diuraikan lagi.
Contoh benda yang termasuk unsur adalah besi, tembaga, timah, oksigen, karbon, hidrogen dan lain-lain.
Jons Jacob Berzelius memberikan kepada kita cara penulisan atau lambang unsur yaitu sebagai berikut :
JB Berzelius
1. Nama unsur Hidrogen
Nama latinnya Hydrogenium dengan lambang kimia H.
2. Nama unsur Helium
Nama latinnya Helium dengan lambang kimia He.
3. Nama unsur Raksa
Nama latinnya Hydrargyrum dengan lambang kimia Hg.
4. Nama unsur Karbon
Nama latinnya Carbonium dengan lambang kimia C.
5. Nama unsur Tembaga
Nama latinnya Cuprum dengan lambang kimia Cu.
6. Nama unsur Klorin
Nama latinnya Chlorium dengan lambang kimia Cl.
7. Nama unsur Nitrogen
Nama latinnya Nitrogenium dengan lambang kimia N.
8. Nama unsur Natrium
Nama latinnya Natrium dengan lambang kimia Na.
9. Nama unsur Nikel
Nama latinnya Niccolum dengan lambang kimia Ni.
10. Nama unsur Aluminium
Nama latinnya Aluminium dengan lambang kimia Al.
11. Nama unsur Argon
Nama latinnya Argonium dengan lambang kimia Ar.
12. Nama unsur Arsenik
Nama latinnya Arsenicum dengan lambang kimia As.
13. Nama unsur Emas
Nama latinnya Aurum dengan lambang kimia Au.
14. Nama unsur Perak
Nama latinnya Argentum dengan lambang kimia Ag.
Itulah tentang Pengertian Unsur dan Lambang Kimia Unsur, semoga bermanfaat dan terima kasih.

Artikel Lainnya:

Silahkan Bagikan Tulisan-Artikel ini :